You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Camat Cengkareng Minta Tiap Lurah Membuat Bank Sampah
.
photo Septradi Setiawan - Beritajakarta.id

Setiap Kelurahan di Cengkareng Wajib Miliki Bank Sampah

Upaya mengurangi volume sampah di ibukota terus dilakukan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta. Salah satu upaya yang dilakukan yakni dengan warga membuat bank sampah.

Intruksi saya malah sifatnya wajib, jadi setiap kelurahan di Cengkareng nantinya wajib memiliki bank sampah,

Camat Cengkareng, Masud Effendi mengatakan, pihaknya sudah memberi intruksi langsung kepada setiap lurah agar memiliki bank sampah.

"Intruksi saya malah sifatnya wajib, jadi setiap kelurahan di Cengkareng nantinya wajib memiliki bank sampah," ujar Masud, Senin (28/9).

Tumpukan Sampah di Jl Pendongkelan Dikeluhkan

Sementara, untuk warga yang tinggal di Rumah Susun, kata Masud, pihaknya optimis program bank sampah dapat berjalan baik.

"Di Rusun Cengkareng memang belum ada bank sampah, tapi rumah sampah sudah ada. Jadi saya yakin program bank sampah di rusun nantinya akan berjalan, mudah-mudahan dalam waktu dekat," katanya.

Beberapa waktu lalu, Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat mengajak seluruh warga rusun untuk menabung sampah melalui bank sampah di lingkungannya masing-masing.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Minta Lurah Malaka Sari Dibebastugaskan

    access_time30-06-2025 remove_red_eye10287 personDessy Suciati
  2. Layanan Jemput Bola Adminduk di RW 11 Cipinang Besar Utara Diminati Warga

    access_time05-07-2025 remove_red_eye1514 personAnita Karyati
  3. Tes Lapangan Calon PPSU Kelurahan Cikoko Dibagi Tiga Gelombang

    access_time02-07-2025 remove_red_eye1505 personTiyo Surya Sakti
  4. Pramono Lantik 100 Pejabat Fungsional

    access_time30-06-2025 remove_red_eye1489 personDessy Suciati
  5. Rano Sebut BTN JAKIM 2025 Dorong Promosi dan Perekonomian Jakarta

    access_time29-06-2025 remove_red_eye1025 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik